Selasa, 31 Januari 2017

BIMBINGAN TEKNIS PEMASARAN DAN PROMOSI WISATA

Promosi merupakan salah satu cara agar calon konsumen dan konsumen mengetahui dan tertarik terhadap sebuah produk. Dalam pemasaran promosi merupakan salah satu bagian dari bauran pemasaran sehingga dalam kegiatan promosi tidak bisa berjalan sendiri dan terpisah dari indikator-indikator bauran pemasaran lainnya. Tindakan promosi harus berdasarkan pada analisis terhadap situasi dan permintaan pasar. Promosi yang dilakukan harus didasarkan hasil analisis data penelitian tentang segmentasi pasar wisata. Promosi yang dijalankan pun harus dievaluasi sehingga dapat dilihat efektivitas promosi yang dijalankan.

WAKTU PELAKSANAAN
18 - 20 April 2017
25 -  27 Juli 2017
24 - 26 Oktober 2017
12 - 14 Desember 2017

INVESTASI
Investasi untuk mengikuti pelatihan ini sebesar Rp. 6.500.000; (Enam Juta Lima Ratus Ribu Rupiah) per-orang. Investasi sudah termasuk makalah, sertifikat, konsumsi, dan akomodasi.
INFORMASI PENDAFTARAN :
LPP Wana Wiyata Yogyakarta
Jl. Anggrek No. 09 Sambilegi Baru, Maguwoharjo, 
Depok, Sleman, Yogyakarta 55282
 
Telp.     : (0274) 488476, 485316
Fax.      : (0274) 488476
HP        : 082134193937

BIMBINGAN TEKNIS MANAJEMEN DESA WISATA

Sumber daya alam dan budaya yang dimiliki desa merupakan potensi yang dapat dikembangkan menjadi daya tarik wisata alternatif yang menawarkan aktivitas-aktivitas wisata yang spesifik, unik, orisinal, serta kental nuansa sosial budaya dalam bentuk desa wisata. Pengembangan desa wisata ini didukung pemerintah pusat dengan adanya Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM) Mandiri Pariwisata. Program ini merupakan program pemberdayaan masyarakat dalam bentuk desa wisata. Pengembangan desa wisata yang berbasis masyarakat ini memerlukan waktu yang tidak singkat dan memerlukan perencanaan yang matang.

WAKTU PELAKSANAAN
08 - 10 Mei 2017
25 - 27 Juli 2017
05 - 07 September 2017
05 - 07 Desember 2017


INVESTASI
Investasi untuk mengikuti pelatihan ini sebesar Rp. 6.500.000; (Enam Juta Lima Ratus Ribu Rupiah) per-orang. Investasi sudah termasuk makalah, sertifikat, konsumsi, dan akomodasi.
INFORMASI PENDAFTARAN :
LPP Wana Wiyata Yogyakarta
Jl. Anggrek No. 09 Sambilegi Baru, Maguwoharjo, 
Depok, Sleman, Yogyakarta 55282
 
Telp.     : (0274) 488476, 485316
Fax.      : (0274) 488476
HP        : 082134193937

Senin, 16 Januari 2017

BIMTEK PENYUSUNAN RENCANA INDUK PENGEMBANGAN PARIWISATA DAERAH (RIPPDA)


Pembangunan Nasional yang sedang dilaksanakan oleh Pemerintah Republik Indonesia dewasa ini pada hakikatnya menyangkut berbagai aspek kehidupan masyarakat baik fisik maupun non fisik.  Salah satu aspek pembangunan yang penting adalah pengembangan dalam bidang ekonomi, dimana kepariwisataan termasuk salah satu sektor pembangunan yang diharapkan dapat menunjang laju pemerataan dibidang pengembangan ekonomi Indonesia, melalui berbagai aspek yang terkandung di dalamnya seperti penerimaan devisa, pemerataan pendapatan ekonomi rakyat, memperluas kesempatan kerja dan bahkan pariwisata saat ini dibebani pula satu pendekatan ekonomi dalam turut serta mengentaskan kemiskinan.

WAKTU PELAKSANAAN
01 - 03 Maret 2017
6 - 8 Juni 2017
24 - 26 Oktober 2017
5 - 7 Desember 2017

INVESTASI

Investasi untuk mengikuti pelatihan ini sebesar Rp. 6.500.000; (Enam Juta Lima Ratus Ribu Rupiah) per-orang. Investasi sudah termasuk makalah, sertifikat, konsumsi, dan akomodasi.

INFORMASI PENDAFTARAN :
LPP Wana Wiyata Yogyakarta
Jl. Anggrek No. 09 Sambilegi Baru, Maguwoharjo, 
Depok, Sleman, Yogyakarta 55282
 
Telp.     : (0274) 488476, 485316
Fax.      : (0274) 488476
HP        : 082134193937
Website : www.lppwanawiyata.com Visit Site

BIMTEK MANAJEMEN PARIWISATA BUDAYA



Pariwisata budaya sebagai salah satu produk pariwisata merupakan jenis pariwisata yang disebabkan adanya daya tarik dari seni budaya suatu daerah. Pariwisata budaya pada intinya merupakan jenis pariwisata yang menawarkan kebudayaan  yang berupa atraksi budaya baik yang bersifat tangibel atau konkret maupun intangibel atau abstrak, juga yang bersifat living culture (budaya yang masih berlanjut) dan cultural heritage (warisan budaya masa lalu), sebagai daya tarik utama untuk menarik kunjungan wisatawan.

WAKTU PELAKSANAAN
11 - 13 April 2017
16 - 18 Mei 2017
25 - 27 Juli 2017
3 - 5 Oktober 2017

INVESTASI
Investasi untuk mengikuti pelatihan ini sebesar Rp. 6.500.000; (Enam Juta Lima Ratus Ribu Rupiah) per-orang. Investasi sudah termasuk makalah, sertifikat, konsumsi, dan akomodasi.

INFORMASI PENDAFTARAN :
LPP Wana Wiyata Yogyakarta
Jl. Anggrek No. 09 Sambilegi Baru, Maguwoharjo, 
Depok, Sleman, Yogyakarta 55282
 
Telp.     : (0274) 488476, 485316
Fax.      : (0274) 488476
HP        : 082134193937
Website : www.lppwanawiyata.com Visit Site

BIMTEK MANAJEMEN DESA WISATA



Desa wisata dapat didefinisikan sebagai suatu wilayah pedesaan yang memiliki potensi keunikan dan daya tarik wisata yang khas, baik berupa karakter fisik lingkungan alam pedesaan dan kehidupan sosial budaya masyarakat, yang dikelola dan dikemas secara menarik dan alami dengan pengembangan fasilitas pendukung wisatanya. Selanjutnya desa wisata adalah suatu bentuk integrasi antara atraksi, akomodasi dan fasilitas pendukung yang disajikan dalam suatu struktur kehidupan masyarakat yang menyatu dengan tata cara dan tradisi yang berlaku (Nuryanti, 1993).

Menurut Julisetiono (2007), Konsep Desa Wisata, meliputi: (a) berawal dari masyarakat, (b) memiliki muatan lokal, (c) memiliki komitmen bersama masyarakat, (d) memiliki kelembagaan, (e) adanya keterlibatan anggota masyarakat, (f) adanya pendampingan dan pembinaan, (g) adanya motivasi, (h) adanya kemitraan, (i) adanya forum Komunikasi, dan (j) adanya studi orientasi.

WAKTU PELAKSANAAN
8 - 10 Mei 2017
25 - 27 Juli 2017
5 - 7 September 2017
5 - 7 Desember 2017

INVESTASI
Investasi untuk mengikuti pelatihan ini sebesar Rp. 6.500.000; (Enam Juta Lima Ratus Ribu Rupiah) per-orang. Investasi sudah termasuk makalah, sertifikat, konsumsi, dan akomodasi.

INFORMASI PENDAFTARAN :
LPP Wana Wiyata Yogyakarta
Jl. Anggrek No. 09 Sambilegi Baru, Maguwoharjo, 

Depok, Sleman, Yogyakarta 55282

 
Telp.     : (0274) 488476, 485316
Fax.      : (0274) 488476
HP        : 082134193937
Website : www.lppwanawiyata.com Visit Site  

COMPANY PROFILE LPP WANA WIYATA YOGYAKARTA










SEKAPUR SIRIH 
Lembaga Pendidikan dan Pelatihan (LPP) Wana Wiyata Yogyakarta merupakan suatu lembaga jasa pendidikan yang peduli dan memiliki komitmen penuh pada peningkatan kualitas dan profesionalisme sumber daya manusia. Komitmen tersebut didasarkan pada tujuan utama LPP Wana Wiyata yakni terwujudnya sumber daya manusia Indonesia yang mumpuni dan handal. 

LPP Wana Wiyata memberikan jasa training bagi perusahaan/ industri/ instansi pemerintah dan swasta serta masyarakat umum. Memiliki kinerja dan kemampuan yang sesuai dengan tuntutan kemajuan dan standar yang berlaku secara nasional dan internasional.

Pendidikan, pelatihan dan konsultasi yang diselenggarakan meliputi berbagai bidang yaitu Manajemen, Kehutanan, Lingkungan, Pertambangan, Kesehatan, Pariwisata, Teknik dan Industri serta disiplin ilmu lainnya. Dengan dukungan tim manajemen yang solid serta pengajar/ fasilitator yang telah diakui kapabilitas serta kepakarannya dengan metode pengajaran yang singkat, tepat dan aplikatif tentunya akan memberi jaminan kualitas training kami. 

LPP Wana Wiyata Yogyakarta didirikan pada tahun 1992 oleh Prof. Dr. Ir. H. Chafid Fandeli, MS yang merupakan Guru Besar Kehutanan Universitas Gajah Mada, Assesor Lembaga Sertifikasi Kompetensi INTAKONDO, Dirut PT. Wanatirta Consulting Yogyakarta dan sampai sekarang beliau masih aktif sebagai Rektor Institut Teknologi Yogyakarta.





Sampai Akhir Tahun 2016 LPP Wana Wiyata telah dipercaya lebih dari 1600 Instansi Pemerintah maupun Swasta untuk mempercayakan pengembangan SDM-nya, jumlah Alumni sampai saat ini tidak kurang dari 4000 Alumni. Baik Alumni dari kelas reguler, kelas khusus, in house training maupun kegiatan seminar dan workshop, alumni ini tersebar di seluruh Indonesia. LPP Wana Wiyata Yogyakarta sebagai Lembaga Pelaksana Pelatihan Penyusunan AMDAL dengan No. Registrasi : 009/AKR/DIKLAT S.AMDAL/KLH/12/2014 di Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan RI.


KERJASAMA :




















UNTUK INFORMASI LEBIH LANJUT DAPAT MENGHUBUNGI :
LPP WANA WIYATA YOGYAKARTA,
JL. ANGGREK NO. 9 SAMBILEGI BARU, MAGUWOHARJO, DEPOK,
SLEMAN, YOGYAKARTA 55282
TELP.           : (0274) 488476, 485316
FAX.            : (0274) 488476
SMS/ WA    : 082134193937, 081328536669
EMAIL        : wanawiyatayogya@yahoo.com, lppwanawiyata@gmail.com
WEBSITE   : www.lppwanawiyata.com Visit Site